Microteaching Fasilitator A Home Team

Pada hari Kamis, 25 Maret 2021 kami peserta training fasilitator A home Team mendapatkan kesempatan melakukan microteaching bersama Ibu Septi Peni Wulandani. Microteaching dilakukan dengan menggunakan zoom meeting selama 30 menit.

Pada saat yang sama, saya mengantar anak-anak pengayaan matematika dan setelahnya lanjut latihan bola. Saya mendengarkan ibu mendampingi proses microteaching dengan antusias, namun tidak bisa memberikan respon dengan terlibat aktif dalam diskusi. Saya harus fokus menyetir dan mengantarkan anak-anak.

Ada beberapa hal yang saya catat dari microteaching yang saya ikuti selama 30menit berharga tersebut.

Komentar

Postingan Populer

Tentang Olfactory dan Gustatory

Juma Lau, Tempat Wisata Asri Dekat dari Medan

Serunya Belajar Mind Mapping